Kelebihan dan Kekurangan Motor Listrik Polytron Fox R 2025, Perhatikan Hal ini Agar Tidak Menyesal

--
- Data Spesifikasi Tidak Lengkap
Polytron belum memberikan informasi detail seperti tinggi jok dan torsi motor. Hal ini dapat menyulitkan calon pembeli untuk membayangkan posisi berkendara atau potensi performa motor.
- Biaya Sewa Baterai
Untuk penggunaan ringan atau sebagai motor sekunder, biaya sewa baterai sebesar Rp 200.000 per bulan mungkin tidak ekonomis.
Itulah beberapa kelebihan dan kekurangan motor listrik Polytron Fox R yang bisa Anda pertimbangkan sebelum memilikinya.